Pengertian Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA) pada Blog, Situs atau Website
Sebelum benar-benar menjelaskan definisi dari kedua hal tersebut, sobat harus paham apa itu Page Rank dan fungsinya.
Page Rank adalah acuan sebuah situs apakah berkualitas atau tidak sama sekali. Acuan ini di hitung berdasarkan Backlink yang didapatkan atas URL atau alamat domain tersebut, trafik yang didapatkan, ranking artikel, blog, dan hal-hal lainnya. Semakin bagus kualitasnya, artikel yang jelek saja mudah berada di halaman pertama Google, apalagi artikel yang benar-benar berkualitas.
Masalahnya, Page Rank sudah dinonaktifkan oleh Google.
Page Rank bukan lagi acuan untuk memberitahukan apakah situs tersebut benar-benar bernilai tinggi atau bernilai rendah.
Ketika Page Rank dimatikan oleh Google, Google menggantikannya dengan Domain (DA) dan Page Authority (PA).
Dikenal dengan istilah Domain Authority (bahasa Inggris) atau Otorisasi Domain (bahasa Indonesia).
Domain Authority adalah penilaian kualitas dan kekuatan dari URL domain tersebut; tentang seberapa lama umur domain tersebut, popularitasnya, dan jumlah artikel yang dimiliki atau diterbitkan.
Ketiga poin di atas merupakan faktor-faktor yang menentukan; atau penyebab tinggi dan rendahnya nilai Domain Authority yang diperoleh untuk URL domain tersebut.
Dikenal dengan istilah Page Authority (bahasa Inggris) atau Otorisasi Halaman (bahasa Indonesia).
Page Authority adalah acuan penilaian terhadap sebuah halaman; tentang seberapa banyak Organic Traffic yang didapatkan per harinya, per bulan, dan per tahunnya.
Selain itu, Pageviews pun akan diperhitungkan; artinya, berapa kali para pembaca memilah-milah artikel dalam sekali kunjungan ke blog.
Pageviews berkaitan erat dengan "Pentalan Situs" atau Bounce Rate.
Selanjutnya ialah mengenal dan mengetahui apa-apa saja perbedaan Page Rank dengan Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA).
Secara garis besar, dan yang paling mencolok menurut saya, adalah bagaimana PA dan DA dalam memberikan nilai atau skor terhadap suatu situs.
Page Rank memberikan nilai dari 1 sampai 10, jika angka (nilai/skor) yang didapatkan mendekati angka 10, berarti itu semakin baik. Sebenarnya, jarang-jarang ada situs yang bisa mendekati nilai 8, apalagi nilai 10.
Lalu, bagaimana dengan PA dan DA?
Kedua acuan kualitas situs ini mengandalkan skor 1 sampai dengan 100. Semakin tinggi nilainya, maka situs yang dimaksud benar-benar berkualitas.
Cukup sederhana. Pertama, kita harus fokus terlebih dahulu dengan Domain. Pastikan memilih dan menggunakan satu Domain saja.
Pastikan pula untuk mengubah (mengganti) nama Domain yang sudah ada dengan nama Domain blog yang baru. Mengapa? Karena itu akan menghilangkan Score yang telah didapatkan.
Jika ingin melakukan Custom Domain, silakan.
Kedua, apabila ingin meningkatkan nilai Page Authority, fokuslah pada artikel. Utamakan dan upayakan untuk membuat artikel berkualitas, "Fresh Content" dan bernilai tinggi.
Pastikan pula untuk memasang Gadget dari Related Posts, Recent Posts, Internal Link, dan tautan link (Anchor Text) yang masih mengarah ke dalam satu blog tersebut. Hal ini bertujuan untuk menurunkan persentase "Pentalan Situs" atau Bounce Rate.
Bagi yang ingin mengecek Score atau nilai Domain Authority dan Page Authority yang telah didapatkan, silakan gunakan beberapa Tools gratis seperti yang disediakan oleh MOZ OSE dan MOZ SEO Toolbar.
Update! Pengecekan persentase yang dimaksud tidak berlaku lagi untuk situs dengan domain Gratis karena dampak dari pengalihan Blogspot .Com ke Blogspot .Co.ID.
Berapa nilai (skor) PA dan DA dari SEO Killer Tips?
Ketika artikel ini di tulis, skor yang didapatkan berada di angka 78% untuk Domain Authority, dan 84% untuk skor Page Authority. Luar biasa dan fantastis, bukan? Bagaimana dengan situs sobat?
Sebelum benar-benar menjelaskan definisi dari kedua hal tersebut, sobat harus paham apa itu Page Rank dan fungsinya.
Page Rank adalah acuan sebuah situs apakah berkualitas atau tidak sama sekali. Acuan ini di hitung berdasarkan Backlink yang didapatkan atas URL atau alamat domain tersebut, trafik yang didapatkan, ranking artikel, blog, dan hal-hal lainnya. Semakin bagus kualitasnya, artikel yang jelek saja mudah berada di halaman pertama Google, apalagi artikel yang benar-benar berkualitas.
Masalahnya, Page Rank sudah dinonaktifkan oleh Google.
Page Rank bukan lagi acuan untuk memberitahukan apakah situs tersebut benar-benar bernilai tinggi atau bernilai rendah.
Ketika Page Rank dimatikan oleh Google, Google menggantikannya dengan Domain (DA) dan Page Authority (PA).
Pengertian Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA)
1. Pengertian Domain Authority (DA)
Dikenal dengan istilah Domain Authority (bahasa Inggris) atau Otorisasi Domain (bahasa Indonesia).
Domain Authority adalah penilaian kualitas dan kekuatan dari URL domain tersebut; tentang seberapa lama umur domain tersebut, popularitasnya, dan jumlah artikel yang dimiliki atau diterbitkan.
- Domain: Domain yang berumur lama dan eksistensi, akan diperhitungkan. Semakin tua umur domain blog, semakin bagus nilai DA yang didapatkan.
- Popularitas: Secara tidak langsung, menjelaskan bahwa yang dimaksud adalah seberapa banyak Backlink yang telah didapatkan. Semakin banyak Backlink yang didapatkan, artinya situs kita merupakan sumber referensi (rujukan) bagi situs lainnya. Sedikit banyaknya Backlink akan mempengaruhi Domain Authority.
- Ukuran: Arti dan maksudnya adalah seberapa jumlah artikel yang dimiliki atau diterbitkan. Semakin banyak, tentu itu bagus untuk kualitas Domain Authority.
Ketiga poin di atas merupakan faktor-faktor yang menentukan; atau penyebab tinggi dan rendahnya nilai Domain Authority yang diperoleh untuk URL domain tersebut.
2. Page Authority (PA) Blog
Dikenal dengan istilah Page Authority (bahasa Inggris) atau Otorisasi Halaman (bahasa Indonesia).
Page Authority adalah acuan penilaian terhadap sebuah halaman; tentang seberapa banyak Organic Traffic yang didapatkan per harinya, per bulan, dan per tahunnya.
Selain itu, Pageviews pun akan diperhitungkan; artinya, berapa kali para pembaca memilah-milah artikel dalam sekali kunjungan ke blog.
Pageviews berkaitan erat dengan "Pentalan Situs" atau Bounce Rate.
Perbedaan Domain (DA) dan Page Authority (PA) dengan Page Rank
Selanjutnya ialah mengenal dan mengetahui apa-apa saja perbedaan Page Rank dengan Domain Authority (DA) dan Page Authority (PA).
Secara garis besar, dan yang paling mencolok menurut saya, adalah bagaimana PA dan DA dalam memberikan nilai atau skor terhadap suatu situs.
Page Rank memberikan nilai dari 1 sampai 10, jika angka (nilai/skor) yang didapatkan mendekati angka 10, berarti itu semakin baik. Sebenarnya, jarang-jarang ada situs yang bisa mendekati nilai 8, apalagi nilai 10.
Lalu, bagaimana dengan PA dan DA?
Kedua acuan kualitas situs ini mengandalkan skor 1 sampai dengan 100. Semakin tinggi nilainya, maka situs yang dimaksud benar-benar berkualitas.
Cara Meningkatkan Nilai/Score Domain & Page Authority
Cukup sederhana. Pertama, kita harus fokus terlebih dahulu dengan Domain. Pastikan memilih dan menggunakan satu Domain saja.
Pastikan pula untuk mengubah (mengganti) nama Domain yang sudah ada dengan nama Domain blog yang baru. Mengapa? Karena itu akan menghilangkan Score yang telah didapatkan.
Jika ingin melakukan Custom Domain, silakan.
Kedua, apabila ingin meningkatkan nilai Page Authority, fokuslah pada artikel. Utamakan dan upayakan untuk membuat artikel berkualitas, "Fresh Content" dan bernilai tinggi.
Pastikan pula untuk memasang Gadget dari Related Posts, Recent Posts, Internal Link, dan tautan link (Anchor Text) yang masih mengarah ke dalam satu blog tersebut. Hal ini bertujuan untuk menurunkan persentase "Pentalan Situs" atau Bounce Rate.
Selalu ingat, Bounce Rate adalah pentalan situs. Bounce Rate berkaitan erat dengan Pageviews, jumlah berapa kali artikel yang dipilah-pilah dalam sekali kunjungan. Semakin tinggi Pageviews yang didapatkan, maka itu akan berdampak pada menurunnya Bounce Rate. Nilai atau persentase Bounce Rate yang rendah, mengindikasikan kalau situs tersebut benar-benar berkualitas dan bernilai.
Bagi yang ingin mengecek Score atau nilai Domain Authority dan Page Authority yang telah didapatkan, silakan gunakan beberapa Tools gratis seperti yang disediakan oleh MOZ OSE dan MOZ SEO Toolbar.
Update! Pengecekan persentase yang dimaksud tidak berlaku lagi untuk situs dengan domain Gratis karena dampak dari pengalihan Blogspot .Com ke Blogspot .Co.ID.
Berapa nilai (skor) PA dan DA dari SEO Killer Tips?
Ketika artikel ini di tulis, skor yang didapatkan berada di angka 78% untuk Domain Authority, dan 84% untuk skor Page Authority. Luar biasa dan fantastis, bukan? Bagaimana dengan situs sobat?
Post A Comment:
0 comments so far,add yours
Posting Komentar